Test ini dilakukan untuk mengetahui potensi akademik Anda, pada test ini terdapat 3 kategori penilaian, yaitu: aritmatika, logika dan kemampuan bahasa asing.
Test ini dilakukan untuk mengetahui kondisi kesehatan Anda, Sebagai tenaga kesehatan pemerintah dan rumah sakit memiliki syarat dan ketentuan tertentu untuk bagian kesehatan.
Test ini dilakukan untuk mengetahui kondisi Psikologis Anda, Test ini akan dilaksanakan setelah Anda melakukan test Medical Check Up. Kami melakukan wawancara secara daring / luring.